Pages

Sunday, February 19, 2012

"Minuman Soda"



Tahukah kamu siapa yang menemukan Minuman Soda?

Tidak banyak yang mengetahui bahwa Joseph Priestley-lah sang penemu minuman soda. Dia mencoba melarutkan gas karbondiosida ke dalam air sehingga air yang dihasilkan terasa segar. Itulah air berkarbonasi , yang kini sangat populer sebagai minuman bersoda.

-Joseph Priestley-



0 komentar:

 
blog design by suckmylolly.com | Distributed by Deluxe Templates