Pages

Sunday, February 19, 2012

"Material yang menyembuhkan dirinya sendiri"

Ada lhooo material yang bisa menyembuhkan dirinya sendiri. Masa sih??

Bila tali jembatan tergores , bisa menyebabkan putus kan. Nah, sekarang, sudah ada yang bisa menutup goresan itu sendiri. Paul V.Braun sedang mengembangkan pelapis anti rusak ini , yang bisa juga untuk melindungi material dari korosi. Dalam material tersebut , ada kapsul-kapsul berisi sikloksan dan katalisnya. Bila terjadi goresan , kapsul itu akan pecah dan segera melapisi permukaan sehingga melindunginya dari korosi itu.

-Paul V Braun-

0 komentar:

 
blog design by suckmylolly.com | Distributed by Deluxe Templates